Belanja tanpa Lupa Diri
Manage episode 360433234 series 3104064
Perayaan hari raya, cairnya THR, dan pesta diskon menjadi kombinasi yang bisa memicu hasrat memborong barang-barang yang diincar. Apa lagi, sekarang masyarakat cukup dimanja dengan kemudahan cara berbelanja dan metode pembayaran. Alhasil, konsumen nyaris tanpa penghalang untuk memborong produk yang diinginkan. Meski, tak semua barang-barang itu dibutuhkan. Padahal, penting untuk menjadi smart shopper agar keuangan tetap balance. Lantas, gimana caranya agar kita terhindar dari kalap berbelanja? Apa yang mesti dilakukan supaya tak lupa diri dan mampu memisahkan antara kebutuhan dan keinginan semata? Inilah yang mau dibahas di Podcast Disko "Diskusi Psikologi" bareng @don_brady dan @anneyasminee bersama Aully Grashinta, S.Psi., M.Psi., Psikologi selaku Psikolog dan Dosen Psikologi Universitas Pancasila.
136 epizódok